Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2019

MENGANALISA PELUANG USAHA BUDIDAYA TANAMAN PINANG

Gambar
Nama tanaman pinang memang begitu popular di Indonesia. Tanaman yang satu ini merupakan tanaman asli Indonesia. Jenis tanaman pinang masuk dalam suku palem-paleman atau arecaceae. Tanaman pinang ini memiliki banyak manfaat dalam kehidupan sehari-hati. Dimana daun pinang dapat digunakan untuk ramuan menambah nafsu makan dan juga sakit pinggang. Sedangkan bagaian tanaman sabut pinang ini juga bias mengatasi penyakit beri-beri dan juga mengatasi gangguan penceranaan. Sedangkan bagian bijianya bisa dimanfaatkan untuk mengoabati penyakir diare, cacingan dan juga malaria.  Dengan manfaaat dan fungsi yang ada tak heran jika pinang menjadi komoditas yang sangat menguntungkan. Permintaan pinang di pasaran memang terbilang sangat menjanjikan dan menguntungkan. Harga jual pinang juga terbilang sangat ekonomis. Sehingga tak heran banyak orang yang membudidayakan tanaman pinang ini. Peluang usaha budidaya pianang ini biasa dikatakan sangat menjanjikan.  Dalam pembudidayaan pinang ini memang bisa d

CARA MENYUBURKAN LAHAN TANAH PERTANIAN

Gambar
Tanah (bahasa Yunani: pedon; bahasa Latin: solum) adalah bagian kerak bumi yang tersusun dari mineral dan bahan organik (wikipedia). Tapi saat ini mineral dan bahan organik dalam tanah banyak yang hilang atau jumlahnya semakin sedikit. Hal ini disebabkan eksploitasi tanah yang berlebihan dan pemakaian bahan kimia yang terus menerus dan berlebihan, seperti penggunaan pupuk kimia dan pestisida kimia. Tanah yang dikehendaki tanaman adalah tanah yang subur (tanah organik), yaitu tanah yang mampu menyediakan unsur hara yang cocok, dalam jumlah yang cukup serta dalam keseimbangan yang tepat dan lingkungan yang sesuai untuk pertumbuhan suatu spesies tanaman. Perbedaan Tanaman Sehat dan Tanaman Sakit Ciri-Ciri Tanaman Sehat Tanah gembur (Tidak keras). Sedikit/tidak ada serangan penyakit pada tanaman. Tidak mudah kekeringan. Tanaman tidak mudah roboh. Hasil panen selalu meningkat. Ciri-Ciri Tanaman Sakit Tekstur tanah keras. Tanaman sering terserang penyakit. Tanah mudah kering. Tanaman gampan

Penyakit Bercak Daun Busuk Batang Pada Anggrek

Gambar
Penyakit bercak daun busuk batang atau penyakit busuk lunak sering menyerang tanaman anggrek hingga dapat menyebabkan kematian serta gagal berbunga. Umumnya, penyakit ini menyerang jenis anggrek Phaphiopedilum sp. Phalaenopsis sp. dan Miltassia sp. Bagi pecinta tanaman hias, Anggrek adalah salah satu jenis tanaman hias tervaforit yang harus dimiliki. Selain warnanya yang beragam, bentuk bunganya juga unik dan cantik. Keindahan bunga ini sudah tidak diragukan lagi. Begitu cantiknya jenis bunga ini, bahkan anggrek dijadikan sebagai lambang cinta, keindahan, kecantikan, perhatian, dan kebijaksanaan. Selain indah dan memukau, jenis bunga ini juga memiliki nilai jual yang cukup stabil. Harganya pun cukup bervariasi. Mulai dari harga puluhan ribu, hingga jutaan rupiah. Bergantung dengan jenis dan tahap pertumbuhannya. Ini menjadi tanda bahwa jenis bunga anggrek memang memiliki pasar yang cemerlang. Sayangnya, kendala sulitnya teknik budidaya anggrek dan serangan penyakit seringkali menghamba